Sunday, February 8, 2009

Batik wong solo sudah berkembang di segala segmen, baik untuk orang dewasa maupun untuk anak-anak. Sepanjang pasar klewer banyak yang menjual barik solo mulai dari anak-anak sampai orang dewasa, bentuk dan coraknyapun ada berbagai macam pilihan. Untuk sampai ke pembeli ada yang membuka kioas di sepanjang alun-alun selatan di luar pagar, banyak orang berlalu lalang melewati jalan bundaran tersebut dengan maksud orang akan melihat barang dagangannya bisa terbidik dengan baik. Sebenarnya pembukaan kios tersebut dilarang oleh pemerintah daerah karena disamping membahayakan juga dipandang kurang sedap dipandang mata. Balik lagi untuk mencari sesuap nadi merekapun berusaha untuk bisa menjajakan barang dagangannya, batik wong solo ini berbagai macam harganya tidak hanya yang mahal yang diperjual belikan buktinya di sepanjang jalan ini haga mulai dari yang harga Rp. 5.000 rupiah sampai ratusan ribu...
Pedagang berusaha untuk bisa menjual dagangannya dengan berbagai cara agar laku keras, kadang jika terjadi penggusuran oleh tantib pemerintah juga kasihan mereka para pedagang...ya semoga saja semua ada jalan keluarnya agar pedagang dan pemerintah kota bisa berjlan dengan baik penataan kota dan pedagangpun tidak dirugikan.

No comments:

Post a Comment